Monday, September 28, 2009

Ketika saatnya memperbaiki diri, memoles lagi semangat ngeblog dan tulis apa saja. Seperti kapal yang kemarin sandar. Butuh waktu dan kesabaran merawat agar kapal itu tetap dapat mengarungi ombak dan menahan beban penumpang yag berlebih. Satu kapal terlihat diujung sana terendam sebagian dalam lumpur, sampai saat ini belum bisa terangkat mungkin juga telah ditinggalkan oleh pemiliknya. Padahal dua bulan lalu ia masih dapat membantu para pedagang dari pulau kecil membawa kopra, coklat dan barang elektronik yang dibawa pulang setelah semua hasil bumi terjual.
Posted by Picasa

0 komentar :

Post a Comment